"Pengaruh warna dan Tipografi dalam logo terhadap persepsi psikologi konsumen berdasarkan semiotika”
"Pengaruh warna dan Tipografi dalam logo terhadap persepsi psikologi konsumen berdasarkan semiotika " Abstrak
Warna dan tipografi merupakan aspek penting yang terdapat pada sebuah logo suatu merek. Penelitian ini bertujuan mengkaji pengaruh dari kedua aspek tersebut terhadap persepsi khalayak dengan pendekatan semiotika. Dengan berbagai metode yang digunakan pada penelitian ini baik secara literasi dan wawancara kualitatif, dengan ini saya berusaha memahami dan menjabarkan bagaimana elemen visual pada sebuah logo dapat mempengaruhi emosi dan prilaku seseorang pada saat melihat logo tersebut. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa warna dan tipografi memiliki pengaruh yang signifikan terhadap persepsi psikologi konsumen, yang dapat mempengaruhi Keputusan pembelian nya. Penelitian ini memberikan kontribusi pada bidang branding, memberikan ilmu dan waawasan tentang penggunaan elemen visual pada sebuah logo merek mereka.
Abstract
Color and typography are important aspects